Penting! Inilah Ukuran Standar Pintu Kamar Mandi Sesuai Kebutuhan Rumah

Jika ingin membuat atau merenovasi kamar mandi di rumah, hal yang harus perhatiin adalah ukurannya. Karena ukuran pintu kamar mandi berbeda dengan ukuran pintu utama ataupun pintu kamar tidur. Pintu dengan ukuran yang sesuai akan membuat ruangan tampak lebih minimalis. Yuk simak ukuran pintu kamar mandi yang ideal.

Ukuran pintu di bedakan berdasarkan modelnya, berikut beberapa ukuran pintu berdasarkan model yang digunakannya.

1. Pintu Model Aluminium

Ukuran Ideal Pintu Kamar Mandi

Biasanya ukuran pintu model ini adalah 40x180cm. Sering digunakan pada rumah-rumah minimalis dengan kamar mandi yang tak begitu luas. Namun di pasaran juga terdapat ukuran 70x200cm.

2. Pintu Model PVC

Ukuran Ideal Pintu Kamar Mandi

Pintu kamar mandi untuk model PVC biasanya ukurannya lebih besar bisa mencapai 72x220cm, termasuk ketebalan kusen.

3. Pintu Model UPVC

Ukuran Ideal Pintu Kamar Mandi

Untuk model UPVC memiliki banyak ragam pilihan ukuran dan bisa di pilih sesuai kebutuhan. Namun biasanya ukuran lebar pintu adalah 70cm dan untuk tingginya bisa disesuaikan sesuai kebutuhan bisa 195cm sampai 200cm.

Yap itulah beberapa ukuran pintu yang ukurannya ideal untuk hunian rumah tinggal masa kini. Kamu memerlukan jasa pemasangan pintu atau service pintu? Bisa hubungi kami untuk menyelesaikan masalah pintu area Bali, Denpasar, Badung dan sekitarnya.

Kontak
Telp/WA : 0811163330 / 08113933302

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *